Get a sneak peek at whats next for Permanent Hazards on our April 7th Office Hours!

Locked

Manajemen Mandiri Manajer Area

Post by ci2212
Selamat datang Wazer Indonesia,

Selamat dan terimakasih atas minat Anda untuk bergabung di komunitas Waze dan membangun peta jalan Indonesia yang terbaik. Anda telah memilih untuk meningkatkan peran di Waze untuk menjadi Manajer Area. Komunitas Waze Indonesia telah didukung oleh Waze Pusat untuk membangun sebuah sistem Manajemen Mandiri (MM) yang salah satu fungsinya adalah mengatur aplikasi Manajer Area yang diajukan. Sistem MM sendiri dibentuk dan dibangun oleh dan untuk kita semua.

[Update 14-Dec-2015]
Semua informasi mengenai Manajer Area, termasuk persyaratan, kriteria dan formulir, dapat dilihat di halaman berikut: https://wazeopedia.waze.com/wiki/Indone ... a_Managers.

Terimakasih dan Selamat Bergabung!
 
ci2212
Posts: 1397
Has thanked: 189 times
Been thanked: 342 times

POSTER_ID:12686390

1

Send a message

Waze GC: INDONESIA

Post by ci2212
Dear All,

Memang tidak ada tools langsung di waze.com untuk membuat tautan/link image laman Dashboard yang diperlukan. Cara yang menurut saya paling mudah adalah anda mencetak halaman Dashboard dalam bentuk .pdf kemudian simpan di file hard disk anda. Ubah file .pdf menjadi .jpg dan kemudian gunakan image hosting gratis yang banyak tersedia di internet (e.g. Flickr, tinypic, imageshack, dll). Upload file .jpg tersebut dan anda akan mendapat tautan/link url untuk image. Copy and paste link pada form aplikasi. Semoga membantu. Terimakasih.
ci2212
Posts: 1397
Has thanked: 189 times
Been thanked: 342 times
Send a message

Waze GC: INDONESIA

Post by ci2212
Dear all,

Para Champs telah sepakat akan melakukan penyesuaian pada persyaratan minimal edit counts bagi para editor yang ingin mendaftar menjadi Manajer Area di wilayah Indonesia. Edit counts minimal per 01 Agustus 2014 akan berubah menjadi 15.000 edits. Hal ini disebabkan karena perbaruan editor level 3 secara global telah menjadi 25.000 edits per bulan Mei 2014 lalu dan karena Manajer Area akan menempati dan bertindak sebagai posisi yang krusial bagi kondisi peta dan komunitas Waze Indonesia ke depannya. Terimakasih.
ci2212
Posts: 1397
Has thanked: 189 times
Been thanked: 342 times
Send a message

Waze GC: INDONESIA

Post by ci2212
Syarat kenaikan otomatis editor level 1 ke level 2 telah berubah dari 1.000 menjadi 3.000 edit counts sejak 03 Mei 2016 (https://wiki.waze.com/wiki/Editing_rank ... omparisons). Happy Wazing!
ci2212
Posts: 1397
Has thanked: 189 times
Been thanked: 342 times
Send a message

Waze GC: INDONESIA

Post by kukimonsta-archive
wazers,

Sekedar mengingatkan kembali, tolong sertakan snapshot Dashboard anda pada saat mengajukan permohonan menjadi AM. Snapshot bisa diupload ke flickr atau Image Hostings, lalu sertakan linknya di formulirnya. Banyak request tidak bisa diproses karena kurangnya informasi ini.
kukimonsta-archive
EmeritusChamps
EmeritusChamps
Posts: 930
Has thanked: 20 times
Been thanked: 258 times
Send a message
https://www.waze.com/wiki/images/6/6b/W ... _0M_6c.png
CM: Indonesia, Timor-Leste / Global Champ
iPhone 6s Plus | Waze Indonesia Wiki https://wazeopedia.waze.com/wiki/Indonesia

Post by kukimonsta-archive
Per 2016, jumlah edit telah diubah menjadi 25,000, naik dari 15,000.
kukimonsta-archive
EmeritusChamps
EmeritusChamps
Posts: 930
Has thanked: 20 times
Been thanked: 258 times
Send a message
https://www.waze.com/wiki/images/6/6b/W ... _0M_6c.png
CM: Indonesia, Timor-Leste / Global Champ
iPhone 6s Plus | Waze Indonesia Wiki https://wazeopedia.waze.com/wiki/Indonesia